Visi dan Misi

Visi

“Terwujudnya Penyelengaraan Pemerintahan Kewilayahan yang
BERSATU (Bersih, Sehat, Amanah dan Tuntas) di Kecamatan Cinambo,
Guna Mendukung Kota Bandung yang Unggul, Nyaman dan
Sejahtera(Bandung Juara) 2018”

Misi

1. Mewujudkan pelayanan publik dan penyediaan fasilitas umum yang bersih dan sehat;
2. Meningkatkan pemberdayaan masyarakat dan sinergitas pembangunan guna Tuntaskan
permasalahan masyarakat
3. Meningkatkan kapasitas dan kinerja aparatur yang amanah dan professional;

Sejarah

Cinambo adalah sebuah kecamatan di Kota BandungProvinsi Jawa BaratIndonesia. Cinambo dibentuk dari Kecamatan Ujungberung berdasarkan PerDa No. 6 Th. 2006 yang diimplementasikan pada tanggal 22 Maret 2007.

Saat ini Kecamatan Cidadap terdiri dari 3 Kelurahan, yaitu :

  1. Kelurahan Cisaranten Wetan
  2. Kelurahan Babakan Penghulu
  3. Kelurahan Pakemitan
  4. Kelurahan Sukamulya

Adapun yang menjadi Camat antara lain :

    1. Tahun 1974 – 1977 : Bapak Fadil
    2. Tahun 1977 – 1981 : Rd. Drs. Hidayat Sastra
    3. Tahun 1981 – 1982 : Dadang Suwandana, BA
    4. Tahun 1982 – 1987 : Solihin Sastrawinata
    5. Tahun 1987 – 1995 : Dudih K.
    6. Tahun 1995 – 1998 : Sunarjo, BA
    7. Tahun 1998 – 1999 : Drs. Nadi Sastra Kusumah (PLT)
    8. Tahun 2000 – 2002 : Drs. H. Lukman B., M.Si
    9. Tahun 2002 – 2002 : Drs. Suherlan
    10. Tahun 2002 – 2004 : Drs. Maman Rohman
    11. Tahun 2004 – 2016 : Drs. Pepen Effendi, M.Si
    12. Tahun 2016 – 2019 : H. Yasa Hanafiah, SE.,MM
    13. Tahun 2019 – Sekarang : Drs. Hilda Hendrawan